Video pembahasan contoh soal kalor

Maret 06, 2016

Kalor

Kalor merupakan aliran energi yang diakibatkan oleh perbedaan suhu. Kalor merupakan salah satu materi pelajaran fisika kelas X SMA semester 2. Jika sebuah benda dikenai kalor maka ada dua kemungkinan yang terjadi yaitu benda mengalami perubahan wujud dan benda mengalami perubahan suhu. Kalor yang menyebabkan benda mengalami perubahan wujud disebut kalor laten. Contoh peristiwa adanya kalor laten adalah es yang mencair. Ketika es mencair, suhu es tidak mengalami perubahan, tetapi hanya mengalami perubahan wujud dari padat menjadi cair.

Postingan ini berisi tentang video pembahasan contoh soal kalor. Video ini dapat dijadikan bahan belajar tambahan siswa yang ingin mencari informasi lebih tentang pelajaran fisika terutama tentang kalor. Video ini juga dapat dijadikan sebagai bahan belajar untuk menghadapi berbagai ulangan disekolah seperti ulangan harian, UTS, UKK, UAS, UN dan ulangan atau tugas lainnya. Berikut adalah video pembahasan contoh soal kalor.

Pembahasan soal kalor 1

Artikel Lainnya

Previous
Next Post »
Blogger
Disqus
Pilih Sistem Komentar Yang Anda Sukai

Tidak ada komentar